Tag: Pemborosan

Hati-Hati, Ternyata Latte Factor Bisa Membuat Keuangan Jadi Bocor

Ada banyak sekali perbincangan mengenai latte factor akhir-akhir ini. Mengapa? Karena hal tersebut bisa mempengaruhi kondisi keuangan secara drastis tanpa disadari. Latte factor merupakan istilah dari kebiasaan kecil yang kerap dilakukan seperti minum kopi. Namun bukan hanya latte saja, ada banyak pengeluaran kecil yang sebenarnya jika dikalkulasikan menghasilkan nominal besar. Sayangnya, hal-hal kecil ini kurang

Continue reading

Awas, Tips Hemat Ini Malah Bikin Anda Boros

Awas, Tips Hemat Ini Malah Bikin Anda Boros

Ada begitu banyak tips mengatur keuangan yang dapat dilakukan agar pengeluaran jadi lebih hemat. Dengan berhemat, Anda dapat mengalihkan pengeluaran yang kurang penting untuk ditabung maupun berinvestasi. Sehingga, financial freedom akan lebih mudah dicapai.  Namun sayangnya, tak semua tips yang ada sesuai dengan kondisi keuangan Anda. Bahkan, ada beberapa tips hemat yang justru bikin pengeluaran

Continue reading

Stop Pemborosan! Segera Lakukan 5 Hal Ini Sebelum Uang Anda Habis

Stop Pemborosan! Segera Lakukan 5 Hal Ini Sebelum Uang Anda Habis

Jika belakangan ini Anda sulit melacak ke mana saja perginya uang yang dimiliki, mungkin kebiasaan boros adalah salah satu penyebabnya. Ada hal-hal kecil yang mungkin dianggap sepele tapi ternyata berdampak bagi keuangan.  Misalnya, membuang-buang makanan, disadari atau tidak hal ini ternyata bisa menghabiskan uang secara perlahan.  Agar terhindar dari pemborosan, sebaiknya catatlah pengeluaran harian hingga

Continue reading

Jenis Pemborosan yang Perlu Kamu Hentikan Sekarang agar Hidup Lebih Baik

Jenis Pemborosan yang Perlu Kamu Hentikan Sekarang agar Hidup Lebih Baik

Sejatinya, semua orang tentu ingin hidup mapan, kaya raya dan sejahtera. Meski begitu, rupanya tak semua orang bisa berhasil dan sukses dalam untuk mewujudkannya. Padahal, agar dapat hidup lebih baik lagi, tentu tak hanya skill mencari uang saja yang perlu diasah. Setiap orang juga perlu menjadi cakap dalam mengatur dan mengelola keuangannya. Biasanya, tipe kepribadian

Continue reading

Kamu Pengantin Baru? Ini Cara Ampuh Atasi Pemborosan Uang Belanja

Kamu Pengantin Baru Ini Cara Ampuh Atasi Pemborosan Uang Belanja

Sebagai pengantin baru, ada banyak perubahan yang terjadi di dalam hidup. Tak hanya sekadar perubahan status, berbagai macam penyesuaian dan pengaturan mesti dilakukan dalam rangka menempuh hidup baru. Salah satu penyesuaian paling penting dan vital adalah dalam hal finansial. Memutuskan untuk menikahi seseorang juga berarti berusaha menerima dan mengasihi kekurangannya. Dan ini mencakup caranya dalam

Continue reading