Tag: Redmi 10

Spesifikasi Lengkap Redmi 10, Jawara Entry Level?

redmi 10

Bagi pemilik kantong cekak, ponsel Xiaomi adalah salah satu yang paling ditunggu kehadirannya. Vendor asal Tiongkok ini memang sering menghadirkan sebuah ponsel dengan spesifikasi mumpuni tetapi dengan harga ramah di kantong. Salah satu ponsel anyarnya yang cukup menarik perhatian adalah Redmi 10. Sebagai ponsel entry level, spesifikasi yang dibekalkan pada seri ini bisa dibilang menggiurkan.

Continue reading